Snacking atau ngemil bukanlah makan untuk mengenyangkan, ini adalah pengganti sementara, dan tergantung pada apa yang dipilih, yang sebenarnya mungkin akan membuat lebih lapar nantinya. Makanan penuh campuran makronutrien tidak hanya memenuhi apa yang dibutuhkan oleh sel akan proliferate, tapi juga mematikan hormon lapar dan memperpanjang kebutuhan gula darah.
Jadi, jika lapar makanlah makanan sesungguhnya, pilih yang penuh protein, lemak, serat dan hijau-hijauan untuk secara biologis memenangkan rasa lapar. Ketika mematikan rasa lapar dengan makanan yang tepat secukupnya, orang akan belajar untuk mereset sinyal rasa kenyang otak pada tubuh.
Esensialnya, orang belajar bagaimana makan hanya saat benar-benar lepas, tidak ketika ingin makan sesuatu. Banyak pertanyaan tentang makan setiap tiga jam dengan pengaturan waktu jeda snacking. Ahli nutrisi para selebriti, Kelly LeVeque dengan tegas mengatakan itu tidak perlu.