home -> Lifestyle -> 10 Manfaat Makan Pagi atau Sarapan
10 Juni 2023 15:41

10 Manfaat Makan Pagi atau Sarapan

Oleh serba_tahu dalam Lifestyle pada March 07, 2023

10 Manfaat Makan Pagi atau Sarapan

Makan pagi atau sarapan sangat penting untuk mengawali hari. Selama kita tidur malam, tubuh tidak mendapatkan nutrisi selama berjam-jam. Ketika akhirnya bangun, maka tubuh membutuhkan asupan energi yang diperoleh dari makanan dan minuman yang kita makan. Apa yang kita makan dan minum di pagi hari bisa menentukan kesehatan, energi, dan mood kita dalam menjalani hari. Tentu saja dengan asumsi kita mengkonsumsi menu sarapan yang sehat. Jika kita tidak melewatkan makan pagi atau sarapan, maka manfaat ini yang bisa kalian rasakan.

10. Metabolisme Tubuh Terjaga

Sering mendengar kata metabolisme tapi mungkin masih ada beberapa orang yang kurang paham tentang apa itu metabolisme. Metabolisme adalah proses ketika tubuh mengubah makanan dan minuman yang dikonsumsi menjadi energi. Energi ini yang nantinya akan digunakan oleh tubuh untuk melakukan banyak hal seperti regenerasi sel, tumbuh, berkembang, dan beraktivitas.

Ada hubungan antara metabolisme dengan sarapan. Sarapan bisa menjaga metabolisme tubuh. Ketika tidur malam selama berjam-jam, tubuh tetap melakukan tugasnya seperti regenerasi sel dan juga recovery. Energi untuk melakukan hal tersebut diperoleh dari makan malam. Setelah proses recovery dan regenerasi selesai, tubuh butuh asupan energi. Kuncinya ada di sarapan. Dengan mengkonsumsi sarapan yang tepat, tubuh bisa mengolah makanan tersebut menjadi energi dan kalian bisa beraktivitas dengan normal.

Disclaimer: gambar, artikel ataupun video yang ada di web ini terkadang berasal dari berbagai sumber media lain. Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber tersebut. Jika ada masalah terkait hal ini, Anda dapat menghubungi kami di halaman ini.
Kirim Artikel
Lihat artikel yang unik atau menarik? Bagikan artikel tersebut ke banyak orang dengan mengirimkannya ke Portal Tahupedia. Senangnya berbagi bersama. Kirim Sekarang
  • Most Popular
  • Most Commented
  1. 1
    oleh falseter dalam Lifestyle
  2. 2
    oleh serba_tahu dalam Lifestyle
  3. 3
    oleh limacogdotcom dalam Lifestyle
  4. 4
    oleh falseter dalam Lifestyle
  5. 5
    oleh serba_tahu dalam Lifestyle
  6. 6
    oleh rikzanovita dalam Lifestyle
  7. 7
    oleh serba_tahu dalam Lifestyle
  8. 8
    oleh deka dalam Lifestyle
  9. 9
    oleh deka dalam Lifestyle
  10. 10
    oleh deka dalam Lifestyle
  1. 1
    oleh deka dalam Lifestyle
  2. 2
    oleh rikzanovita dalam Lifestyle
  3. 3
    oleh rikzanovita dalam Lifestyle
  4. 4
    oleh rikzanovita dalam Lifestyle
  5. 5
    oleh jiehan dalam Lifestyle
  6. 6
    oleh rikzanovita dalam Lifestyle
  7. 7
    oleh rikzanovita dalam Lifestyle
  8. 8
    oleh rikzanovita dalam Lifestyle
  9. 9
    oleh jiehan dalam Lifestyle
  10. 10
    oleh jiehan dalam Lifestyle
Follow Us
© 2013 TahuPedia.com. Designed by Civira